Kamis, 19 April 2012

Kulit Sepatu


Kulit Sepatu
Kulit Sepatu
Halo apa kabar.... semoga sharing kali ini sedikit membantu anda.
Saat ini kita akan coba bahas mengenai kulit. Kulit adalah salah satu jenis bahan sepatu yang sangat kuat dan juga nyaman. Tentunya ada banyak macam  kulit yang digunakan dalam pembuatan  sepatu.
Kenapa kulit sepatu kok berbeda-beda ? mungkin pertanyaan itu pernah terlintas dibenak kita ya...^_^

Ada 2 hal yang membuat kulit berbeda-beda, yaitu :
1)     Bahan mentah
Bahan mentah kulit bisa dari kulit sapi, kambing, buaya,ular,kerbau,domba,babi, dll. Sehingga karakter kulit yang dihasilkan pun akan berbeda.
2)     Proses
Proses pengerjaan kulit mentah sampai menjadi bahan kulit jadi itu berbeda-beda,  karena hasil yang diinginkan pun berbeda-beda. Hasil nya bisa berkarakter mengkilap, dof, wax, berpori atau tidak berpori, bermotif dan tidak bermotif dll. Walaupun bahan mentah ny sama tetapi hasil ny akan sangat berbeda dan harga nya pun berbeda...
Kulit Sepatu

Tidak ada komentar:

Posting Komentar